Rembang-Bupati Rembang H Moch salim meminta kepada masyarakatkhususnya para nelayan untuk tidak terpancing dan terpengaruh ulah provokator terkait adanya pemasanganspanduk baru-baru ini yang menyudutkan dirinya. Yakni adanya pungutan yang menguntungkanpejabat di lingkungan pemkab Rembang, sehingga bisa memancing keresahan dimasyarakat.
Pihaknya juga menyesalkansetiap muncul permasalahan harus diselesaikan dengan demo. Permintaan tersebutdisampaikan saat membuka Rapat anggota tahunan (RAT) Tutup buku tahun 2011 KUDsaroyo mino di Balai Kartini rabu pagi..
Bupati Moch salim lebih lanjutmenyampaikan pesan kepada nelayan agar tidak terpengaruh dan terprovokasi adanyatulisan atau spanduk yang sifatnya menghasut, apalagi kebenarannya belum bisadibuktikan.
Untuk itu Pemkab siap menfasilitasi setiap permasalahan yangmuncul agar bisa ditindaklanjuti dan diselesaikan bersama-sama.Dijelaskan Bupati Semua ketentuan dan aturan yang dibuat di TPI kesemuanya bertujuan agar TPI bisa berkembang dan maju. (fandi)