PENGINDERAAN JAUH DAN SIG (Soal Pendalaman Materi Persiapan UN Geo. SMA TaPel 2011/2012 SKL 7)

Kumpulan soal pendalaman materi persiapan UN Geografi SMA tentang Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografi (SIG) ini merupakan bagian dari SKL 7:  menganalisis pemanfaatan citra Penginderaan Jauh dan SIG sebagai media informasi fenomena geosfer. Adapun indikator kedua materi tersebut adalah:

  • Menginterpretasi pemanfaatan Penginderaan Jauh sebagai sumber informasi fenomena geosfer.
  • Mendeskripsikan Sistem Informasi Geografi sebagai media informasi fenomena geosfer.
Jumlah soal pendalaman materi tersebut berjumlah 40butir, dengan masing masing materi sebanyak 20butir. Soal yang disajikan berupa soal obyektif bentuk pilihan ganda dengan lima pilihan. Selengkapnya dapat disimak dengan mengklik:

Unduh